Membuat Efek Shades of Gray di Illustrator

Grayscale mengacu pada serangkaian warna atau skema warna yang terdiri dari warna abu-abu berulang yang tersebar di dalam warna lain dengan jenis yang sama. Pada dasarnya kisaran warna abu-abu yang berbeda dari kepadatan dan kecepatan yang berbeda tersebar di spektrum warna netral. Ada beberapa kekurangan dalam menggunakan ilustrator sebagai alat pengeditan. Anda harus belajar mengatasi kelemahan-kelemahan itu dan membuat gambaran yang lebih baik tentang apa yang Anda coba buat. Nah disini saya ingin membuat efek shades of gray di Adobe Illustrator, yuk langsung saja.

Pertama disini saya memiliki sebuah gambar yang begitu seram, namun jika teman-teman ingin menggunakan gambar yang lain tidak jadi masalah yah.

Membuat Efek Shades of Gray di Illustrator

Lalu perhatikan pada bagian properties pilih Image Trace klik panah disebelahnya, lalu pilih Shades of Gray.

Membuat Efek Shades of Gray di Illustrator

Lalu gambar akan berubah menjadi seperti ini.

Membuat Efek Shades of Gray di Illustrator

Bagaimana teman-teman mudah bukan cara membuatnya, selamat mencoba dansemoga bermanfaat 🙂

Indah Puspitasari Author

Saya Indah dan saya adalah seorang Desainer Grafis. Saya sangat suka berimajinasi dan berkreatifitas. Saya menguasai beberapa produk Adobe seperti Adobe Photoshop, Illustrator, InDesign, Flash dan lain-lain.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *