Adobe XD memiliki daftar fitur yang terus bertambah yang tampaknya sedikit lebih baik dengan setiap pembaruan. Salah satu fitur utama bagi pengguna produk Adobe lainnya adalah keakraban dengan antarmuka. Jika Anda adalah pengguna Adobe saat ini dan baru mulai dengan alat UX seperti ini, itu bisa menjadi nilai jual yang signifikan. Ini bekerja dengan file Adobe asli lainnya dan menggunakan penyimpanan cloud yang sama. Nah di Adobe XD pun memiliki fitur repeat grid yang akan memudahkan teman-teman dalam mendasain, bagaimana cara menggunakannya yuk langsung saja.
Disini saya akan membuat text dengan menggunakan type tool. Untuk jenis font dan ukurannya itu bisa menyesuaikan yah.
Kemudian klik text yang telah dibuat lalu perhatikan pada layar sebelah kanan atas, ada tombol repeat grid. Teman-teman bisa klik itu yah.
Kemudian arahkan kursor terserah teman-teman ingin kesamping kanan atau ingin kebawah yah. Menyesuaikan dengan kebutuhan.
Lalu untuk memiisahkan text tadi teman-teman bisa klik kanan pada text lalu pilih ungroup grid.
Dan teman-teman bisa langsung mengganti textnya sesuai dengan kebutuhan teman-teman.
Mudah bukan teman-teman. Semoga dapat membantu teman-teman yah. Selamat mencoba:)