Memberikan Bullets atau Simbol Setiap Kalimat di Adobe Indesign

selamat pagi teman, seperti biasa kita harus terus belajar untuk menambah skill kita di bidang yang kita sukai dimana lagi kalau bukan di dunia desain, yup sebagai desain kita harus mengetahui berbagai cara atau tips and trik dalam mendesain, bukan hanya kreatifitas saja yang terus kalian fikirkan melainkan skill untuk menguasai program tersebut pun kalian harus menguasainya. Kan sayang ya kita punya inspirasi tetapi kita tidak bisa menuangkan inspirasi kita karena terkendala tool yang kalian belum kuasai, sayang sekali bukan kita udah cape cape memikirkan inspirasi kita tapi tidak digunakan dengan baik karna hal yang sepele.

untuk itu kita harus belajar dan terus belajar untuk mengasah kemampuan tools kita agar kita bisa lebih leluasa menguasai atau membuat inspirasi dengan cepat. disini kita akan belajar Memberikan Bullets atau Simbol Setiap Kalimat di Adobe Indesign. wow apa itu bullets? bullets adalah memberikan urutan untuk setiap kalimat yang akan kita urutkan, biasanya urutannya kita menggunakan 1,2,3 nah akan tetapi disini kita tidak mau dengan angka melainkan dengan bentuk hemmmm ya bentuk bulat heheh caranya gampang sih teman coba kalian ikuti ajah setiap caranya untuk memberikan bullets di adobe indesign.

oke langkah pertama kalian gunakan type tool untuk membuat teks atau paragraf pada kanvas.

memberikan Bullets atau simbol setiap kalimat di adobe Indesign

kemudian kalian klik dan drag, lalu kalian ketikan kalimat yang akan kalian gunakan.

memberikan Bullets atau simbol setiap kalimat di adobe Indesign

jika sudah dibuat coba kalian lihat di properties, disana terdapat pengaturan Bullets.

memberikan Bullets atau simbol setiap kalimat di adobe Indesign

coba kalian klik pengaturan tersebut, maka hasilnya akan seperti pada gambar dibawah ini.

memberikan Bullets atau simbol setiap kalimat di adobe Indesign

oh ya penambahan BulletsĀ  itu otomatis ya, dia akan muncul ketika kita tekan enter di keyboard yang berarti menandakan dia membuat kalimat baru.

seperti ini contohnya

memberikan Bullets atau simbol setiap kalimat di adobe Indesign

oke cukup samapai disini ya teman teman tentang artikel yang saya bawakan hari ini, semoga artikel ini bisa menambah wawasan kalian untuk mendesain berbagai layout desain seperti majalah, koran, buku, brosur, katalog dll.

selamat mencoba ya teman.

DUMET School Author

DUMET School adalah tempat kursus website, kursus desain grafis, kursus digital marketing, kursus video editing dan kursus mobile apps terbaik di Jakarta dan Depok.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *