Craquelure adalah pola retakan padat yang terbentuk pada permukaan material. Ini bisa menjadi hasil dari pengeringan, penuaan, pola yang disengaja, atau kombinasi dari ketiganya. Istilah ini paling sering digunakan untuk merujuk pada tempera atau lukisan cat minyak, tetapi juga dapat berkembang dalam ukiran gading tua atau miniatur yang dilukis di atas alas gading. Baru-baru ini, analisis craquelure telah diusulkan sebagai cara untuk mengotentikasi seni. Penasaran bagaimana efek ini bekerja pada gambar? Yuk ikuti langkah-langkah berikut ini.
Pertama disini saya memiliki sebuah gambar yang telah saya download di internet. Disini saya ingin membuat suatu hal yang berbeda.
Dengan klik menu effect > Texture > Craquelure
Lalu atur sesuai pengaturan dibawah ini atau jika ingin menyesuaikan dengan selera teman-teman juga bisa yah, namun jika telah selesai mengaturnya jangan lupa klik OK yah.
Sehingga hasilnya akan jadi seperti ini.
Bagaimana teman – teman mudah bukan Membuat Efek Craquelure di Adobe Illustrator. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. Sampai jumpa pada artikel yang selanjutnya yah.